Saw - Film Horor Tersukses Sepanjang Masa

2 komentar
Film Serial pembunuh Saw disebut sebagai seri film horor yang paling sukses oleh Guinness World Records. Produser Mark Burg mengatakan kepada kantor berita Reuters bahwa dia "terkejut" karena mengalahkan serial film panjang lainnya, seperti Friday the 13th dan Halloween. Enam film Saw, di mana korban mencoba melarikan diri perangkap rumit yang dibuat oleh pembunuh "jigsaw", telah membuat total pendapatan $ 733m (£ 472m) di box office. Editor Guinness Craig Glenday memnyerahkan penghargaan...

Bintang Terbesar Ditemukan Astronom Inggris

1 komentar
Sebuah bintang terberat yang diketahui dengan massa 320 kali lebih besar dari matahari telah ditemukan di tepi galaksi kita oleh para astronom Inggris. Para ilmuwan di University of Sheffield menemukan bintang raksasa bernama R136a1 menggunakan Teleskop Observatorium Eropa di Chile dan data dari Teleskop Ruang Angkasa Hubble. Bintang tersebut terletak di Tarantula Nebula di Awan Magellan Besar, sebuah galaksi satelit kecil yang mengorbit Bima Sakti. Sebelumnya, bintang terberat yang diketahui...

Wow! Cuci Mobil 99juta

0 komentar
DERBYSHIRE - Seorang pencinta mobil menawarkan layanan pencucian mobil termahal di dunia. Tidak tanggung-tanggung harga untuk mencuci satu unit mobil mencapai Rp99 juta. Wow... Gurcharn Sahota (30), menghabiskan waktu selama 250 jam untuk membersihkan sebuah mobil dengan menggunakan 100 cairan pembersih dan lilin seharga Rp113 juta per tabungnya. Pencuciannya yang istimewa itu termasuk pemolesan dan penghalusan setiap inci dari mobil, baik dari dalam maupun dari luar sebanyak lima kali.                                                                                 Dia...

Kerusakan Fuel Pump, Isu Besar Atau Sengaja Dibesar-besarkan?!

4 komentar
Kebanyakan Kasus Terjadi Baru-Baru ini?! Mewabahnya fuel pump yang rusak akibat bensin yang diduga kotor membuat komponen mesin ini laris di pasaran. "Fuel pump saat ini menjadi komponen spare part yang paling fast moving. Paling banyak dicari," ujar Ketua Umum Karimun Club Indonesia Pujiyono Wahyuhadi, Senin (19/7/2010). Puji menuturkan fuel pump sangat laris di daerah Duta Mas Fatmawati dan Atrium Senen. "Baik yang orisinil maupun substitusinya," ujarnya. Untuk Karimun, fuel pump yang orisinil...

IPhone 4, AntenaGate & Pesaingnya

0 komentar
Sinyal Buruk?! Pada peluncuran perdana di pasar AS pada 24 Juni lalu, iPhone 4 mendapat banyak kritikan dari pelanggan. Sejumlah pemilik melaporkan, beberapa kali penerimaan sinyal sangat buruk, bahkan hilang sama sekali. Kekuatan sinyal telepon pintar ini berkurang bila pengguna menutup fitur yang berada di bawah pojok kiri ponsel. Sejauh ini, manajemen Apple belum menanggapi gugatan tersebut. Penjelasan Awal, Kesalahan Software atau Antena? Sejak pertama kali diluncurkan, beberapa pengguna...

Dr Grigory Perelman

0 komentar
Pria ini, Dr Grigory Perelman (44), sempat menggegerkan dunia. Menganggap dirinya bukanlah orang yang pantas, ahli Matematika yang disebut orang tercerdas sedunia ini menolak pemberian hadiah senilai satu juta dollar AS atau sekitar Rp 10 miliar. Penghargaan itu rencananya akan diberikan oleh Clay Mathematics Institute, sebuah lembaga asal Amerika Serikat kepada pria yang tinggal di flat sederhana di St Petersburg, bulan Maret lalu. Sebab, Perelman mampu memecahkan Konjektur Poincare, yang sudah...

Inilah Siput Tercepat di Dunia!

0 komentar
Seekor siput yang diberi nama Sydney, mampu mengalahkan 200 pesaingnya dalam perlombaan balapan siput sedunia di Norfolk. Hewan berlendir yang identik berjalan lamban itu, memenangkan perlombaan dengan hitungan waktu tiga menit dan 41 detik. Pemiliknya adalah Claire Lawrence (62), dari Litcham, Norfolk, dihadiahi cangkir perak berisi daun selada. Congham, merupakan kota yang menjadi tuan rumah acara ini selama 25 tahun, dan dijuluki sebagai "Pasar Balapan Siput". Seperti dilansir Telegraph,...

Quote MT

Yang tidak kita harapkan,
lebih sering terjadi daripada yang kita harapkan.

Kemudian kita kecewa,
karena masih mengharapkan yang tidak kita dapat,
...dengan menelantarkan yang sudah kita dapat.

Maka, kemampuan untuk menerima
yang tidak kita harapkan
dan menggunakannya dengan sebaik-baiknya
adalah lebih penting daripada kemampuan
untuk mengatasi kekecewaan.

Marilah kita hidup sepenuhnya dalam kenyataan.

Mario Teguh